Selasa, 16 Januari 2018

Menginstal Wine di Linux Mint

A. Pendahuluan
      Assalam'alaikum wr. wb.
Di blog saya kali akan membahas tentang  Langkah menginstal wine di linux  mint.

1. Pengertian
      Wine merupakan sebuah proyek yang bertujuan untuk membuat agar sistem operasi bertipe unix dan sistem x-windows yang berjalan pada suatu komputer pribadi dapat menjalankan program yang khusus dibuat untuk microsoft windows.

2. Latar belakang
      Wine adalah parangkat lunak bebas yang di rilis dibawah lisensi GNU Lesser General Public License ( LGPL ). Proyek wine mulanya merilis wine dibawah lisensi MIT sama seperti sistem x-windows, tetapi pada maret 2002 menggunakan LGPL sebagai lisensinya.

3. Maksud dan Tujuan
      - Agar dapat menginstal aplikasi windows di Linux
      - Dapat menjalankan program yang khusus dibuat untuk Microsoft Windows.

4. Hasil yang di dapatkan
      Bisa memahami cara menginstal wine, bisa menggunakan wine.

B. Alat dan Bahan
      - Laptop

C. Jangka waktu pelaksanaan kegiatan
       Tergantung dari kecepatan koneksi internet.

D. Uraian kegiatan
      - Menggunakan apt-get
Buka terminal (ctrl+alt+t shortchut buka terminal ) ketik command line :
$ sudo apt-get update
$ sudo apt-get install wine

- Menggunakan dpkg-i
Pastikan mendownload wine beserta depedency nya
Tempatlan folder wine di home ( untuk memudahkan )
$ cd wine
$ sudo dpkg-i*.deb

- Setelah selesai, silahkan close terminal dan wine siap di gunakan .

E. Kesimpulan
      Wine dapat membantu dan memudahkan anda jika ingin menjalankan aplikasi windows di linux.


Referensi dan daftar pusaka
https://id.wikipedia.org/wiki/Wine_(perangkat_lunak)


Wassalamu'alaikum wr. wb


Share:

0 komentar:

Posting Komentar